Month: November 2014

  • Begitu tau bakal ada NOKN edisi Farid Stevy, langsung DM Bayu untuk booking, karna NOKNJam X Farid Stevy ini limited hanya 65 set saja. Dan semua keuntungan dari penjualan ini akan digunakan untuk membuat 100 tas sekolah yang akan diberikan kepada 100 anak SD dari keluarga kurang mampu. Ngomongin tentang NOKNBag sama saja ngomongin tentang […]

    ·

  • Sebagai orang Jogja, saya mungkin cukup heran dengan postingan di social media mengenai beberapa berita yang mungkin negatif tentang Jogja.  Mulai dari hashtag atau tagline “Jogja Ora Di Dol”, yang awalnya merupakan bentuk protes tentang pembangunan yang bisa di bilang sangat pesat di Jogja. Mulai dari banyaknya Mall, Hotel dan Apartment yang secara langsung berimbas […]

    ·

  • Sekitar bulan September lalu, tiba tiba mendapat tawaran dari Komunitas Kretek untuk mengikuti serangkaian acara #WisataKretek yang sebenarnya juga dalam rangka memperingati Hari Kretek yang jatuh pada tanggal 3 Oktober. Wah cocok ini pikir saya, bisa sekalian piknik juga. Selama 4 hari itu dikenalkan mengenai kretek, mulai dari penanaman, produksi hinggal beberapa hal di yang […]

    ·